Assalamu'alaikum warahmatullah wabarakatuh Heyyy whats uppp.... Kali ini saya akan share cara install dan konfigurasi Posfix da...

CentOS 7 : 10.1 Mail Server Install dan konfigurasi Postfix dan Dovecot di CentOS 7


Assalamu'alaikum warahmatullah wabarakatuh

Heyyy whats uppp.... Kali ini saya akan share cara install dan konfigurasi Posfix dan dovecot di CentOS 7. Demi untuk sharing ilmu dan untuk nilai produktif :v  simaklah tutorial dibawah ini...


Masuk ke Teori :

Apa itu postfix???

Postfix adalah aplikasi yang berfungsi sebagai layanan smtp yang berjalan pada port 25 . SMTP berfungsi untuk mengirimkan email lokal ke server, barulah server akan mengirim kepada penerima (pop3,imap). Singkatnya buat ngirim email lah.

Apa itu dovecot ??

Dovecot adalah aplikasi untuk menjalankan protocol imap, dan pop3. IMAP adalah protokol 2 arah yang berarti bila si penerima membuka email, maka data emailnya akan dibuka dari server tanpa memindahkan data email tersebut ke perangkat nya (cuman buka aja). Kalau protokol POP3 adalah protokol 1 arah yang berarti bila penerima menerima email, maka data dari email tersebut dipindahkan atau di copy juga ke perangkat si penerima. Singkatnya, 2 protokol ini berfungsi untuk membuka email. Aplikasi ini berjalan pada port "125".


PENGERTIAN MAIL SERVER

ANDA BISA BUKA DISINI, saya jelaskan panjang lebar apa itu mail server
KLIK _DISINI_


..Simaklah topologi dibawah ini..



Pokok bahasan kita kali ini adalah
  1. Install dan Konfigurasi PostFix
  2. Install dan Konfigurasi Dovecot
  3. Membuat user untuk mengirim email
  4. Uji Coba Client

Sebelum saya menuju ke instalasi, ada baiknya menyiapkan bahan-bahannya :
  1. DNS untuk mail, domain mail saya "mail.networknjay.com". TUTOR
  2. WebServer Apache, untuk Materi selanjutnya. TUTOR
  3. MySQL, database untuk Materi Selanjutnya. TUTOR
  4. Gak mau ribet kan ? Pake phpmyAdmin. TUTOR
  5. Repository, terserah mau local atau public. 



Sudah ??? Sudah paham materi nya ? Baiklah,,.. Kuy lah kita cauuu ke praktek. Cek, apakah domain sudah terpasang dengan baik atau belum. ARAHKAN JUGA DNS pada client ke server.



INSTALASI DAN KONFIGURASI DOVECOT

1. Install postfix nya. Terserah mau install dari repository mana aja.



2. Kita edit sedikit konfigurasi dari postfix-nya.



3. Menuju ke baris "83" pada kata "mydomain =". Uncommand atau buang tanda pagar dan masukkan domain utama dari Mail Server.

Keterangan:
"mydomain" adalah sintak untuk mendefinisikan nama dari domain utama kita.



4. Lalu ke baris "75" pada kata "myhostname =". Uncommand dan masukkan domain dari mail server.


Keterangan:
"myhostname" adalah sintak untuk menspesifikasikan hostname atau nama lain dari server kita di internet. Kayak nama panggilan server kita gitu loohh..



5. Menuju ke baris "99" pada kata "myorigin =". Uncommand dan isikan string domain kita.

 keterangan:
"myorigin" adalah sintak untuk mencap email apabila ada email terkirim melewati mail server ini. Mirip sama fitur nat gitu lah :v.



6. Menuju ke baris "116" pada kata "inet_interfaces". Ganti kata localhost itu dengan "all".

 Keterangan:
"inet_interfaces" adalah sintak untuk mendefinisikan bila ada email masuk, maka akan di sortir berdasarkan tujuannya. Bisa untuk 1 network saja (localhost), atau bisa jaringan internet (all).


7. Menuju ke baris "164" dan pada kata "mydestination =". Uncommand dan tambagkan string domain.

Keterangan :
"mydestination" adalah sintak untuk mendefinisikan kemana email akan dikirim. Bisa hanya untuk 1 network, ataupun internet. Mirip fitur DST-NAT pada mikrotik :v


8. menuju ke baris "264" pada kata "mynetworks =". Uncommand dan isikan NETWORK anda.

 Keterangan:
"mynetworks" adlah sintak untuk mendefinisikan network dari server kita itu sendiri. Oh iya, network dari IP loopback/localhost juga harus ada ya :v.


9. Lagi, menuju ke baris "419" pada kata "home_mailbox =". Uncommand dan isikan direktori mail nya.

Keterangan :
"home_mailbox" adalah parameter atau sintak untuk menentukan pathname atau direktori dari mail untuk direktori user home. Singkatnya direktori penyimpanan file untuk user pada home.




10. Ke baris "574" pada kata "smtpd_banner =" lalu isikan string hostname dan ESMTP.

 Keterangan :
"smptd_banner" adalah sintak untuk menentukan spesifikasi lebih dari 220 code di banner  SMTP server.




11. Last.. Menuju ke baris terbawah dari file tersebut. Dan isikan skrip berikut ini....
 message_size_limit = berguna untuk menentukan ukuran maksimal dalam satuan byte suatu email masuk atau keluar. Disini saya memasukkannya menjadi 10485760 byte kalau dikonversi ke MB menjadi 10MB
mailbox_size_limit = berguna untuk mendefinisikan jumlah kotak surat untuk setiap user
smtpd_sasl_type = dovecot : Jenis plug-in SASL yang digunakan oleh server SMTP Postfix untuk otentikasi yaitu dengan dovecot
smtpd_sasl_path = private/auth : Informasi spesifik implementasi yang dikirim server SMTP Postfix ke implementasi plugin SASL yang dipilih dengan smtpd_sasl_type yaitu pada private/auth
smtpd_sasl_auth_enable = yes : untuk mengaktifkan otentikasi SASL di server SMTP Postfix.
smtpd_sasl_security_options = noanonymous : mendefinisikan Opsi keamanan SMTP server SMTP Postfix untuk melarang anonim melakukan autentikasi.
smtpd_sasl_local_domain = $myhostname : Nama server lokal SASL lokal Postfix SMTP server yaitu sudah ditentukan pada myhostname
smtpd_recipient_restrictions = permit_mynetworks,permit_auth_destination,permit_sasl_authenticated,reject : Opsional pembatasan yang server SMTP Postfix berlaku dalam konteks perintah RCPT TO klien yaitu


12. Lalu kita mulai dan jalankan postfixnya.



13. Kita daftarkan smtp ke firewall agar client dapat menggunakan protocol smtp lewat server ini. Dan kita restart Firewall nya.

 Keterangan :
firewall-cmd adalah aplikasi firewall pada centOS.
--add-service adalah sintak untuk menambahkan service atau aplikasi pada firewall berdasarkan nama aplikasi
--permanent adalah sintak optional atau tambahan untuk mendaftarkan secara permanent aplikasi tersebut pada firewall. Jadi anda tidak perlu lagi mendaftarkan aplikasi secara manual jika Server CentOS di reboot atau restart.


INSTALASI DAN KONFIGURASI DOVECOT

1. install aplikasi dovecot nya.



2. konfigurasi pada file dovecot.conf



3. Menuju ke baris "24" pada kata "protocols". Kita uncommand.

keterangan :
"protocols" adalah sintak untuk mendefinisikan, anda mau pake protokol apa.



4. Menuju baris "30" pada kata "listen". Kita uncommand dan hanya mengisi "*". Lalu simpan dan keluar.

Keterangan:
"listen" adalah sintak untuk listen pada koneksi mana.
"*" adalah opsi untuk mengaktifkan semua listen atau koneksi yang berasal dari IPV4. Anda bisa membahkan nya dengan opsi "::" untuk IPV6 juga.



5. Kita edit lagi pada konfigurasi dovecot. yaitu pada 10-auth.conf.



6. edit pada baris "10" pada kata "disable_plaintext". Kita uncommand dan ganti kata "yes" dengan "no".

Keterangan :
"disable_plaintext_auth =" adalah sintak untuk opsi autentikasi pada dovecot. Bila kita mengisi "yes" maka dovecot baru akan bekerja bila SSL telah dipasang pada mail Server. Bila belum, kita mengisi "no"pada opsi ini.



7. menuju kebaris "100" pada kata "auth_mechanism", Kita tambahkan kata "login" diakhir opsi.

Keterangan :
"auth_mechanism" adalah sintak untuk mendefinikan seperti apa autentikasi login user. Karena pada sebelumnya kita telah setting agar hanya client TERDAFTAR yang boleh menggunakan ini. Jadi kita tambahkan "login" pada akhir opsi. SIMPAN DAN KELUAR.



8. Kita edit lagi di file lain. dengan nama file 10-mail.conf



9. Menuju kebaris "30" pada kata "mail_location". Kita isi dengan direktori "maildir:~/Maildir".

Keterangan :
"mail_location" adalah sintak untuk menentukan dimana data email dari setiap user itu disimpan.
Anda juga bisa menggunakan sintak spesial seperti berikut ini :
   %u - username
   %n - user part in user@domain, same as %u if there's no domain
   %d - domain part in user@domain, empty if there's no domain
   %h - home directory

Contoh penerapan:
   mail_location = maildir:~/Maildir
   mail_location = mbox:~/mail:INBOX=/var/mail/%u
   mail_location = mbox:/var/mail/%d/%1n/%n:INDEX=/var/indexes/%d/%1n/%n



10. MENUJU KE FILE LAIN. Yaitu file 10-master.conf.



11. Menuju kebaris "96" kita akan edit sedikit pada zona ini.

Keterangan :
"mode = 0666" adalah sintak untuk mode yang mengizinkan user untuk saling terkoneksi dengan socket.
"user" dan "grup" adalah user yang akan menggunakan ini adalah user yang ada berdasarkan aplikasi "postfix".
SIMPAN DAN KELUAR.



12. Buka file "10-ssl.conf".



13. Menuju ke baris "8" pada kata "ssl =". Kita isikan "no"

"ssl = " adalah sintak untuk mengatur SSL apakah dijalankan atau tidak. Kita bisa memilih opsi "yes" atau "no"



14. Restart aplikasi dovecot dan jalankan (enable).



15.

Keterangan :
firewall-cmd adalah aplikasi firewall pada centOS.
--add-port adalah sintak untuk menambahkan port yang akan diakses dari luar pada firewall berdasarkan nomer port.
--permanent adalah sintak optional atau tambahan untuk mendaftarkan secara permanent aplikasi tersebut pada firewall. Jadi anda tidak perlu lagi mendaftarkan aplikasi secara manual jika Server CentOS di reboot atau restart.
--reload adalah sintak untuk merefresh firewall-cmd





MENAMBAH USER MAIL

Kita akan menambah user "ican" dan memberikan passwordnya.




UJI COBA CLIENT WINDOWS 10
1. Saya menggunakan aplikasi putty, dan sudah terkoneksi dengan server saya.




2. LALU KETIK INI.... JANGAN SAMPE SALAH :v



3. Lalu kita akan buka email tersebut.



4. Masukkan user yang tadi telah di kirimi email

5 comments:

  1. kanapa saat memasukkan telnet pakai port 25 selalu masalah 431 try again

    ReplyDelete
  2. kalo pake external smtp server confignya gimana ya bro? dibagian mana yg harus disesuaikan? thanks.

    ReplyDelete
  3. Ka makasi banget, keterangan di setiap step nya bener-bener bantu

    ReplyDelete