Assalamu'alaykum warahmatullah wabarakatuh Kali ini saya akan share tentang systemctl. Tool systemctl ini sudah terinstall default ...

RHEL 7 System Management 8 : Manajemen Service lewat Systemctl


Assalamu'alaykum warahmatullah wabarakatuh

Kali ini saya akan share tentang systemctl. Tool systemctl ini sudah terinstall default pada "minimal installation" dari redhat (mungkin ga cuma redhat). Tool ini berfungsi untuk me-manage service atau aplikasi pada sistem. Kita bisa melihat status, enable disable, start stop restart, bahkan tool ini bisa untuk mematikan komputer. Hihi.. langsung coba aja kuy....


root@idn-shc:~# cd /etc/ssl/private

Melihat status

systemctl bisa digunakan untuk melihat status aplikasi, apakah aplikasi tersebut berjalan atau tidak, ada salah konfigurasi atau tidak. Caranya dengan perintah
root@idn-shc:~# systemctl status service



Memberhentikan aplikasi

systemctl stop sshd
systemctl status sshd



Menjalankan Aplikasi

systemctl start sshd
systemctl status sshd



Enable Disable

Bahkan untuk mendisable atau menonaktifkan aplikasi startup dan tidak menjalankannya otomatis.



Bisa juga untuk mengaktifkan aplikasi dan memulainya otomatis saat setelah boot atau startup.



Bisa juga untuk mematikan PC

systemctl poweroff

systemctl halt



0 comments: